Di salah satu artikel yang lain, saya pernah bilang bahwa saya punya hubungan personal yang lebih dengan salah satu surat dalam Al-Qur’an, yaitu surat Al-Fajr, karena nama suratnya sama dengan nama yang diberikan ibu saya kepada saya. Kalian mungkin tidak punya keterhubungan yang sama karena nama kalian tidak sama dengan saya, hehe… Tapi ada satu surat yang cukup populer, unik dan ikonik, hingga jadi favorit bagi banyak muslim, tidak terkecuali saya: yaitu surat Ar-Rahman.Continue Reading